TASYAKURAN DAN DO’A KHOTMIL QUR’AN BERSAMA SIT MISBAAHUSSUDUUR

Share This Post

Sekolah Islam terpadu Misbaahussuduur, mengadakan kegiatan khataman Quran yang bertajuk tasyakuran dan khotmil Quran dengan tema
“Meraih keberkahan dan kebahagiaan dunia akhirat bersama Al-Qur’an”.
Kegiatan ini diikuti oleh seluruh pimpinan/guru/staf Sekolah Islam terpadu MISBAAHUSSUDUUR yang dilaksanakan pada Jumat 2 Agustus 2024,
berlangsung dari pukul 13.30 sampai pukul 17.00 WIB

Kegiatan tasyakuran ini dipimpin oleh ustadz Khairul Umam, S.Pd, ustad muntamarah, S.Pd, dan ustadz Ahmad Muhasan, S.Pd.
Setelah kegiatan khataman berlangsung, dilanjutkan dengan sambutan dari direktur YPI Misbaahussuduur bapak Dr. Supangat rohani, MA dan ceramah yang diisi oleh ustad H. Riki Hendra, S.SI, dengan materi Memperbaiki niat, yang didasarkan pada hadits riwayat Bukhari dan Muslim yang berisi tentang “sesungguhnya amalan itu tergantung dari niatnya maka mulai sekarang perbaiki diri dengan memperbaiki niat”dilanjutkan dengan tanya jawab,
Acara penutup, doa yang disampaikan oleh ustad Haris, M.Pd yang diakhiri dengan sesi foto bersama.

Dibuka Pendaftaran Siswa Baru

Segera Hubungi kami karena Kuota Terbatas

More To Explore

Segera Daftarkan Ananda

Sekolah Fasilitator Minat Bakat Siswa

Gedung SMP SMA Baru
Open chat
Butuh Bantuan? Hub Kami!
Halo ayah, Bunda 👋
Ada yang bisa kami bantu?? Kami siap bantu terkait info pendaftaran siswa baru.